Kripto

Berita Kripto Terpopular Sepekan: Google Berinvestasi di Perusahaan Blockchain hingga Investor Wajib Tahu Mengapa Harga ADA Turun

Berita Kripto Terpopular Sepekan: Google Berinvestasi di Perusahaan Blockchain hingga Investor Wajib Tahu Mengapa Harga ADA Turun

ulinulin.com – Daftar berita kripto terpopular pekan ini tak banyak berubah. Mulai dari Aksi Senyap Google Berinvestasi di Perusahaan Blockchain dan Kripto hingga Investor Cardano Wajib Tahu Mengapa Harga ADA Sempat Turun. Berikut 9 berita kripto terpopular pekan ini (20 Agustus-26 Agustus 2022), yang sudah kami ringkaskan. 1. Aksi Senyap …

Read More »

Resmi! Merge Ethereum akan Digelar 6 September 2022

Resmi! Merge Ethereum akan Digelar 6 September 2022

ulinulin.com – Pengembang Ethereum telah resmi mengumumkan jadwal pembaruan merge, yang akan digelar pada tanggal 6 September 2022. Pembaruan merge Ethereum ini telah lama dinantikan, karena dianggap akan dapat membawa dorongan besar bagi jaringan, dengan beralih konsensus ke proof-of-stake (PoS). Ini juga sekaligus menghilangkan emisi karbon yang biasa dihasilkan dari …

Read More »

Burn Rate Shiba Inu (SHIB) Melonjak 256 Persen, Ini Buktinya!

Burn Rate Shiba Inu (SHIB) Melonjak 256 Persen, Ini Buktinya!

ulinulin.com – Visi mengurangi pasokan beredar dari token Shiba Inu (SHIB) terus diwujudkan dengan giat oleh pendukung, dengan melonjaknya burn rate hingga 256 persen. Pasokan beredar SHIB yang begitu banyak dianggap menjadi kendala untuk pertumbuhan harga token dalam jangka panjang. Sehingga, komunitas telah mengadopsi mekanisme pembakaran (burn) yang terus ditingkatkan. …

Read More »

Pool Penambang ETH Akan Hentikan Aktivitas Jelang Merge Ethereum

Pool Penambang ETH Akan Hentikan Aktivitas Jelang Merge Ethereum

ulinulin.com – Ethermine, mining pool Ethereum (ETH) terbesar di dunia, mengumumkan rencana organisasi untuk menghentikan penambangan proof of work (PoW) ETH secara total menjelang merge. Platform tersebut berkata situs Ethermine akan menampilkan hitung mundur dan pengguna dapat terus menambang ETH hingga hitungan tersebut mencapai nol. Ethermine akan menghentikan penambangan ETH …

Read More »

Trader Kripto Senior Sebut Harga Shiba Inu (SHIB) Masuk Pola Bullish

Trader Kripto Senior Sebut Harga Shiba Inu (SHIB) Masuk Pola Bullish

ulinulin.com – Seorang trader kripto senior, Peter Brandt, menyebutkan bahwa harga Shiba Inu (SHIB) baru saja selesai dalam pola Head and Shoulders, sebuah formasi tradisional bullish yang menunjukkan akhir dari tren turun. Brandt menunjukkan bahwa SHIB berada di tepi reli bullish setelah menguji ulang resistensi sebelumnya sebagai dukungan, atau terobosan …

Read More »

Aduh! Harga Solana (SOL) Terancam Ambruk 95 Persen

Aduh! Harga Solana (SOL) Terancam Ambruk 95 Persen

ulinulin.com – Meski harga Solana (SOL) menjadi salah satu yang bertumbuh dengan hebat dalam dua bulan terakhir, tetapi ini terancam ambruk hingga 95 persen. Solana adalah platform blockchain publik yang memiliki fungsi kontrak pintar, yang banyak digunakan pengembang untuk membangun aplikasi terdesentralisasi (dApps). Di antara 20 kripto teratas, performa harga …

Read More »

Dua Alasan Tetap Hold Cardano (ADA)

Dua Alasan Tetap Hold Cardano (ADA)

ulinulin.com – Di tengah banyaknya proyek kripto, Cardano (ADA) memiliki dua alasan menarik yang membuatnya menjadi pilihan untuk diinvestasi dan dipegang (hold) dalam jangka panjang. Saat ini, pasar kripto sedang dalam upaya pemulihan, yang membuat orang-orang bertanya, apakah bottom sudah benar-benar terbentuk? Untuk pertanyaan itu, tentu ada dua pendapat berbeda …

Read More »